Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Bagaimana Berlatih Scale Membantu 2x Lebih Baik Skill Sight Reading Kamu?

Untuk kamu yang belum paham arti scale, scale atau skala atau dalam musik di artikan dengan tangga nada. Jika kamu akan memulai kursus musik atau yang baru saja memulai kursus musik, baik itu instrumen gitar, piano, biola atau apapun yang menggunakan notasi balok (not balok/partitur) kemampuan sight reading (membaca partitur) sangat dibutuhkan. Biasanya guru-guru sebelum melatih murid-muridnya memainkan lagu/piece tentu harus melatih teknik terlebih dahulu.  Salah satu yang pertama adalah melatih scale atau tangga nada. Melatih scale memiliki banyak sekali keuntungan, dan saya sudah membahas di postingan sebelum - sebelumnya. Namun bagaimana melatih scale bisa membantu skill sight reading kamu? Jika kita perhatikan partitur, saya ambil kasus pieces di gitar klasik (berhubung saya pengajar gitar klasik). Bisa kita perhatikan "melody line" tersusun berdasarkan pada tangga nada (scale). Lebih mudahnya bisa kita lihat diawal (Bar pertama) di sebuah passage/k