Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label home konser

Kapan Saat Yang Tepat Untuk Siap (Konser atau Ujian)

Ikut dalam konser mungkin tidak terpikir oleh sebagian dari kamu yang baru belajar gitar. Satu hal yang membuat tidak ingin konser bisa jadi karena belum percaya diri atau dirasa tidak perlu. Pola pikirnya akan kita ubah yaitu dengan mengikuti konser artinya kamu akan melatih kepercayaan diri kamu. Tapi kamu akan berpikir, "nanti kalau mainnya salah gimana?", kalau salah ya sudah main salah, "bakal malu donk!". Kadang malu adalah bagian state of mine juga. Jadi daripada berpikir malu bagaimana jika berpikir pengalaman yang kamu dapat dari bermain dalam konser itu tidak akan kamu dapatkan di bidang lain. Tentu saja pengalaman yang menyenangkan dan pastinya membuat kamu bersemangat. Satu lagi adalah tidak semua orang yang bisa bermain gitar punya kesempatan main dalam konser, jadi jika kesempatan itu datang ke kamu maka sebaiknya kamu ambil. (gambar: salah satu murid saya perform di acara home concert) Jadi sebenarnya tidak ada saat yang tepat kapan kamu bisa ikut da

Kenapa Belajar Gitar Butuh Concert/Home Concert

Jebreet, Jebrett, Jebbreett. Ini kata yang lagi marak di televisi. Entah kenapa untuk standar acara TV agak terdengar, maaf "kampungan", tapi hal ini membuat pertandingan bola pada malam itu terdengar tidak biasa dan orang-orang jadi mengingat. Sama hal nya dengan musik, sebagai seorang yang sedang belajar gitar, kita butuh momen-momen "berharga". Momen "pengingat", yang digunakan sebagai batu loncatan untuk manaikkan level permainan gitar kita. Dari puluhan murid yang sedang saya ajar kebetulan 7 orang diantara nya maju home concert 2013, agak menurun dari tahun 2012 (9 orang). Bukan masalah kuantitas si sebenarnya, karena selain keputusan ikut dan tidaknya berasal dari anak itu sendiri lalu didukung oleh orangtua. Jadi tidak semua siswa berkeinginan untuk ikut serta. Ada beberapa faktor juga kenapa siswa tidak ikut home concert adalah tidak memiliki kepercayaan diri, malu, atau bahkan takut, dan beberapa faktor dari pihak orangtua. (hal ini akan saya