Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label time signature

Apa itu Birama? Gitaris Pemula Wajib Tahu!

Untuk memahami apa itu birama kalau istilah bahasa inggris mereka menyebutnya dengan time signature , saya membahas sekilas tentang time/waktu, cek postingannya disini Baik. Untuk memahami birama, kita bayangkan sebuah canvas bagi pelukis, atau ukuran kertas bagi seorang penulis. Canvas atau kertas tadi adalah sebuah tempat untuk melukis, menggambar atau menuliskan sesuatu.  Dimana canvas dan kertas tadi tentu saja memiliki ukuran. Pastinya jika kita menulis sesuatu di sebuah kertas tentu saja akan ada batasan. Misal dalam satu kertas A4 kita bisa mengisi 500-700 kata tergantung ukuran font yang kita gunakan dalam mengetik.  Begitu juga dengan seorang pelukis yang melukis di atas kanvas, otomatis lukisannya haruslah berada di dalam kanvas, bukan melukis hingga keluar kanvas. Contoh pemahaman lain. Sebuah novel memiliki jumlah  200 halaman, dan di novel lain memiliki total 150 halaman. Dimana kedua novel ini menggunakan kertas yang berbeda. Nah, novel tadi kita ibaratkan sebagai lagu,