Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label gitar susah stem

5 Alasan Kenapa Gitar Susah di Stem (Tuning)

Lagi asik main gitar dari posisi open chord pindah ke permainan akord yang di posisi fret yang lebih tinggi tau-taunya nadanya sumbang? Gak stem! atau isitilah musiknya nadanya gak tune, fals, atau sumbang. Padahal gitar sudah di tuning dengan tuner. Baru dimainkan sebentar saja ternyata sudah sumbang. Pernah seperti ini? Jadi ada beberapa alasan kenapa gitar kamu mudah sumbang, fals atau susah untuk di stem. Alasan Pertama Alasan yang pertama adalah ketika menggunakan senar yang baru. Senar yang baru setidaknya butuh adaptasi ketika mulai dipasang di gitar.  Material senar yang digunakan pada gitar tidak langsung pada posisi tarikan yang diinginkan sehingga  kondisi ini mengakibatnya nada yang tidak pas ketika pertama kali dipasang. Senar gitar akustik dan elektrik setidaknya butuh waktu beberapa kali tarikan dan tuning ulang ketika pemasangan senar baru, dan kondisi senar masih kurang stabil setidaknya 1-3 hari kedepan. Berbeda dengan senar gitar klasik yang butuh penyesuaikan lebih